Multatuli FM — Gugus Mitigasi Lebak Selatan (GMLS) bersama mahasiswa Universitas Multimedia Nusantara (UMN) MKBM Batch 5 mengadakan dua rangkaian kegiatan di Rumah Marimba, Kampung Nagajaya, Desa Sindangratu. Kegiatan yang diselenggarakan pada 1 dan 3 Desember 2024 ini meliputi Training of Trainers…